Thursday, 30-10-2025
  • Jam masuk sekolah setiap hari mulai Jam 07:45.

Saweu Sikula Polsek Julok di SMA Negeri 1 Julok

Diterbitkan : - Kategori : Blog

Julok – Polsek Julok melaksanakan kegiatan Saweu Sikula di SMA Negeri 1 Julok pada Senin, 15 September 2025 yang diawali dengan upacara bendera. Bertindak sebagai pembina upacara, AKP Rudi Kristanto selaku Kapolsek Julok menyampaikan amanat Kapolda Aceh yang menekankan pentingnya disiplin, semangat nasionalisme, serta peran pelajar dalam menjaga keamanan, ketertiban, dan persatuan bangsa. Kegiatan berlangsung khidmat dan diikuti dengan tertib oleh siswa, guru, serta staf sekolah sebagai bagian dari pembinaan karakter generasi muda.

0 Komentar

Beri Komentar

Balasan